Saturday, April 02, 2005
Saat menjelang
Hari-hari bahagia mu
Aku memilih Tuk diam dalam sepi ku

Saat mereka tertawa di atas pedih ku
Tentang cinta ku yang telah pergi tingggal kan ku
Aku tak peduli sungguh tak peduli
Ini lah jalan hidup ku

Ini aku kau genggam hati ku
Simpan di dalam lubuk hati mu
Tak tersisa untuk diri ku
Habis semua rasa di dada

Selamat tinggal kisah tak berhujung
Kini ku kan berhenti berharap
Perpisahan kali ini untuk ku
Akan menjadi kisah sedih yang tak berhujung
posted by zUrAedAh w.emlin @ 11:23:00 AM  
0 Comments:
Post a Comment
<< Home
 
 
About Me


Name: zUrAedAh w.emlin